Visi & Misi

VISI

“Yayasan yang Berbasis Ukhuwwah Dalam Melestarikan Kemabruran Haji”

MISI

Mewujudkan dakwah Islam untuk mencapai kehidupan masyarakat yang Islami.

Meningkatkan mutu pelayanan amal usaha yang Islami, transparan, profesional dan berkualitas.

Mewujudkan pelayanan kesehatan yang berbasis Syari’ah.

Profile

Profil Yayasan Jamaah Haji Klaten

logo

Yayasan Jama'ah Haji Klaten adalah yayasan yang berbasis Ukhuwwah dalam melastarikan kemabruran haji yang beralamatkan di Jl. Raya Klaten-Solo KM.04, Klaten Utara. Berdiri sejak 1979 saat ini sudah 45 tahun dan telah mengelola 3 Rumah Sakit Umum Islam ( RSU Islam Klaten, RSU Islam Cawas, dan RSU Islam Boyolali ), PT. Radio Swara Al Mabrur Bersinar Klaten, PT. BPRS Al Mabrur dan Wedding Organizer Pandan Wangi.